INFRASTUKTUR.CO.ID, JAKARTA: Dinas Kesehatan Jakarta Utara undang Lahyanto Nadie adakan kegiatan Peningkatan Wawasan Petugas Sistem Informasi Kesehatan di gedung Walikota Jakarta Utara Senin, (8 Juli 2023).
Acara ini bertemakan”Menulis artikel, Berita dan Tulisan yang Berkualitas untuk Publikasi di Media Online”, dan diadakan senin pagi puku10.00-12.00 WIB.
Adanya kegiatan ini, bertujuan untuk meningkata kualitas tulisan edukasi kesehatan kepada masyarakat umum.
Sebagai Narasumber, Lahyanto menyampaikan tulisan baik akan memperbanyak pembaca.
Puluhan pegawai di dinas kesehatan dari beberapa daerah dan juga mahasiswa STAI AL FATAH turut hadir dalam kegiatan tersebut
Leave a reply
Your email address will not be published. Required fields are marked *